Kata orang, menanam bunga itu hanya bisa dilakukan orang yang bertangan halus,,, mereka tak akan berbunga bila ditanam oleh tangan kasar. Sepertinya hal ini juga tak sepenuhnya benar sih,, yang diperlukan hanyalah sebuah ketelatenan dan waktu luang yang lumayan senggang. Tanaman itu akan tumbuh baik bila disetiap hari disiram,, diberi pupuk,, dipotong daun yang telah kering atau menguning.
Sebenarnya susah - susah gampang menanam tanaman berbunga itu. Dulu saat masih full kerja ngak bisa sampe berbunga sampe seperti ini. Tapi nyata sekarang ketika kerjaan agak senggang bisa berbunga, bisa tiap hari nyiram.
Tanaman itu menambah rumah kita lebih berwarna, terkadang kalau melihatnya membuat hati tentram,, apalagi kalo liat yang sudah berbunga, rasa ikut seneng..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar